Game 1 NBA Finals Review: Golden State Warriors vs Toronto Raptors (Raptors Lead 1-0)

Gambar
Toronto Raptors berhasil menaklukkan juara bertahan Golden State Warriors di game 1 NBA Final Series 2019 dengan skor 118-109. Bermain tanpa Kevin Durant di game 1 membuat Warriors kelabakan melawan Kahwi Leonard dkk, apalagi bermain di kandang Toronto, Scotiebank Arena. 1. Paskal Siakam's Debut Paskal Siakam langsung gacor melaksanakan debutnya di NBA Final Series 2019. Siakam memperoleh 32 points (14 dari 17 percobaan, sebelas dari field dan tiga 3-point), 8 rebounds, 5 assists, 2 blocks, dan 1 steal. Siakam bagus dalam hal membuat defense musuh selalu berotasi sehingga ada celah disitu untuk menyerang. Dia bukan hanya bagus dalam membuat defense musuh 'goyah' tetapi dia juga bagus dalam defense dari serangan lawan. Berikut ada cuplikan video Siakam block layup nya Draymond Green: 2. Steph Curry Butuh Bantuan! Steph Curry mengoleksi 34 points, 5 assists, dan 5 rebounds (8 dari 18 Field Goal). Curry berhasil melesatkan 4 three-point dari 9 percobaan. Dia

Eastern Conference Final Prediction: NBA Playoffs (Raptors vs Bucks)


Peringkat pertama (Milwaukee Bucks) dan peringkat kedua (Toronto Raptors) di East akan berhadapan satu sama lain di Eastern Conference Final. Sudah pasti match ini akan lebih seru dari sebelumnya karena kedua tim dinilai sama-sama kuat. Dari head to head bucks lebih unggul karena memenangkan 3 dari 4 pertemuan dengan Raptors di musim ini.


Statistik Toronto Raptors

Raptors peringkat ke-10 di liga dalam hal poin dengan perolehan 103.6 poin per game. Raptors peringkat ke-13 dalam hal rebound dengan perolehan 41.8 rebounds per game. Raptors peringkat ke-9 di liga dalam hal assist dengan perolehan 22.3 assists per game. Raptors merupakan peringkat ke-1 dalam hal defense karena hanya membiarkan kemasukan 96 poin per game. Raptors peringkat ke-5 dalam hal field goal dengan perolehan 45.5%. Raptors peringkat ke-9 dalam hal 3-point dengan perolehan 10.7 3-point per game. Kawhi Leonard yang merupakan ikon Toronto Raptors memimpin timnya dalam hal scoring di liga dengan perolehan 31.8 poin dan 8.5 rebounds per game. Pascal Siakam memperoleh 20.8 poin dan 7.8 rebounds per game. Marc Gasol memperoleh 8.6 poin dan 5.6 rebounds per game. Serge Ibaka mengemas 9 poin dan 5.8 rebound per game di post season.


Statistik Milwaukee Bucks

Bucks menduduki peringkat ke-2 dalam hal scoring di post season dengan perolehan 116.9 poin per game (diatas rata-rata dalam hal offense). Bucks sangat solid dalam hal rebounding sehingga menduduki peringkat pertama dengan perolehan 52 rebounds per game. Bucks peringkat ke-2 dalam hal assist dengan perolehan 25.6 assists per game. Milwaukee Bucks peringkat ke-3 dalam hal scoring defense dengan perolehan 101.6 poin per game yang kemasukan. Bucks peringkat ke-2 dalam hal field goal dengan perolehan 46.8%. The Bucks peringkat ke-2 dalam hal three point dengan perolehan 13.4 three point per game. Giannis Antetokounmpo memimpin Bucks dengan perolehan 27.4 poin per game dan 11.3 rebounds per game. Eric Bledsoe mengemas 16 poin serta 4.3 assists per game. Khris Middleton mengemas 19.1 poin, 6 rebounds, dan 4.6 assists per game di liga. Malcom Brogdon ikut berkontribusi di playoff dengan 10 poin, 3 rebounds, dan 4 assists per game.


Injury Update

  • Toronto Raptors: Chris Boucher (cedera bagian belakang), Jeremy Lin (cedera bagian belakang), dan OG Anunoby (cedera bagian perut).
  • Milwaukee Bucks: D.J.Wilson (cedera pergelangan kaki), Pau Gasol (cedera bagian kaki), dan Donte DiVincenzo (cedera bagian tumit).

Prediction

Milwaukee Bucks mendapatkan angin segar karena Malcom Brogdon sudah dapat kembali bermain, serta George Hill lagi mendapatkan momentum permainan dengan mengemas 14.2 poin per game di 5 game melawan Boston Celtics. Raptors harus mendapatkan ritme permainan yang lebih baik dari sebelumnya karena tidak bisa hanya mengandalkan seorang Kawhi Leonard. Serge Ibaka tampil cemerlang melawan Sixers di game 7 tetapi dia harus tetap konsisten jika ingin timnya menang. Faktor kelelahan bisa menjadi pemicu juga untuk Toronto Raptors karena bermain hingga game 7 melawan Sixers, sedangkan Bucks dapat beristirahat lebih lama karena mengalahkan Celtics 4-1 di game 5. Faktor terakhir tidak lain adalah Bucks menjadi tuan rumah di game 1 Eastern Conference Final ini.
Rata-rata web betting menunjukkan Milwaukee Bucks memberikan voor -6 kepada Toronto Raptors. Mimin menyarankan memegang Bucks karena faktor-faktor penting diatas dan Bucks sedang diatas angin
  • Toronto Raptors +6
  • Milwaukee Bucks -6 

Sekian dari mimin, semoga series ini akan
menjadi series terseru sepanjang playoffs ini..



Have a nice day :)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Dan Bilzerian: The King of Poker and The Greatest Playboy

Penjudi Digerebek di Samping Masjid!

Game 1 NBA Finals Review: Golden State Warriors vs Toronto Raptors (Raptors Lead 1-0)